Produk ini dinamakan Dipan Jati Bubut karena pada kaki kaki dipan diaplikasi dengan cara bubut. Produk ini sangat simple dengan sedikit motif ukiran, tapi sangat elegant jika sudah anda tempatkan di ruang tidur rumah anda. Produk ini kami proses dengan menggunakan bahan baku kayu jati perhutani, diproses langsung di kota kami Jepara dan dikerjakan oleh pengrajin kami yang memang sudah handal di bidang pembuatan dipan ( tempat tidur ).
Finishing Dipan Jati Bubut yaitu warna natural salak brown yang dicampur dengan warna cocoa terlihat sangat mewah untuk menampakkan kemewahan serat kayu jatinya. Tetapi jika anda menghendaki warna warna lain seperti gold ( emas ), silver, atau warna duco, anda bisa memilih warna yang sesuai dengan keinginan anda.
Harga yang kami tawarkan untuk produk Dipan Jati Bubut ini berbeda beda menyesuaikan ukuran yang anda butuhkan :
- 120 x 200 cm
- 160 x 200 cm
- 180 x 200 cm
Jika anda berminat untuk mendapatkan produk berkualitas tinggi Dipan Jati Bubut ini, anda bisa memesannya dengan menghubungi kami di nomor yang telah kami sediakan.
Reviews
There are no reviews yet.